Visi & Misi
Visi
"Terwujudnya Masyarakat Kabupaten Nduga yang Sehat, Mandiri, dan Berkeadilan"
Misi
- Meningkatkan akses dan mutu pelayanan kesehatan yang merata dan terjangkau bagi seluruh lapisan masyarakat.
- Memberdayakan individu, keluarga, dan masyarakat untuk berperilaku hidup bersih dan sehat secara mandiri.
- Mengendalikan dan mencegah penyakit menular serta penyakit tidak menular melalui program promotif dan preventif yang efektif.
- Memperkuat sistem informasi kesehatan yang akurat dan manajemen kesehatan yang transparan dan akuntabel.
- Meningkatkan ketersediaan, pemerataan, dan kualitas sumber daya manusia (SDM) kesehatan di seluruh wilayah Kabupaten Nduga.
Tata Nilai
S
Solutif
Memberikan solusi terbaik dalam setiap tantangan pelayanan kesehatan.
E
Empati
Melayani dengan tulus dan memahami kebutuhan pasien serta masyarakat.
H
Handal
Dapat diandalkan, kompeten, dan profesional dalam menjalankan tugas.
A
Akuntabel
Bertanggung jawab atas setiap tindakan dan kebijakan yang diambil.
T
Transparan
Terbuka dalam pengelolaan informasi, data, dan anggaran kesehatan.
Motto
“Melayani dengan Hati, Membangun Nduga Sehat.”